Tampilan ini menyangkut pada status atas dokumen yang masuk ke tahapan pemeriksaan dokumen. Dalam tampilan ini status lebih mengarah ke pengecekan nilai pabean atas dokumen tersebut dengan melihat referensi yang sudah ada.
Dokumen yang masuk ke dalah status ini akan diteliti melalui beberapa tahapan, INP (Informasi Nilai Pabean), DNP (Terima Deklarasi Nilai Pabean), QA dan QA Selesai.